sumber gambar utama: theo cold via pexels.comSaat merapikan atau mendekorasi kamar mandi, satu pertanyaan sering muncul: harus pilih keset yang mana? Keset karet yang terkenal aman dan anti slip, atau keset beludru yang lembut dan estetik?
Pernah nggak kamu merasa kamar mandi sudah bersih dan rapi, tapi tetap ada yang kurang? Jawabannya sering kali ada pada hal kecil yang terlewat, seperti keset kamar mandi. Benda sederhana ini bukan hanya berfungsi menyerap air, tapi juga me